Mengembalikan Data Terhapus Dengan Dapodik Helper 2014

Bookmark and Share

Cara Mengembalikan Data Terhapus Dengan Dapodik Helper 2014

Sebagai seorang operator dapodik sering kali kita membuat kesalahan semisal terhapusnya data peserta didik atau juga terhapusnya data ptk. Kesalahan semacam itu wajar saja. Menghapus data di dapodik biasa saja kalau data itu memang benar-benar tidak perlu namun kalau ingin mengeluarkan data siswa ata ptk tentu ada prosedurnya seperti lulus atau mutasi.
Untuk menghadapi kesalahan penghapusan tidak sengaja tersebut aplikasi Dapodik Helper yang saya berikan kemarin [baca disini : Unduh Dapodik Helper 2014 Versi Terbaru] bisa melakukan pertolongan. Adapun Cara Mengembalikan Data Terhapus Dengan Dapodik Helper 2014 adalah sebagai berikut :
  • Buka dapodik helper 2014 dan klik di menu utama 'File' pilih 'Data terhapus' seperti tampilan berikut
1

  • Nanti akan tampil data-data yang terhapus mulai dari data peserta didik, ptk, rombongan belajar, sarana prasara, dan yayasan
3

  • Setelah anda menemukan data yang terhapus, silakan saja klik nama orang tersebut [saya mencontohkan ptk yang terhapus] Klik Kanan nama PTKkemudian pilih Kembalikan PTK
2

  • Selesai. Data ptk yang terhapus itu kembali ke aplikasi dapodikdas anda
Sumber : http://shaleholic.com/cara-mengembalikan-data-terhapus-dengan-dapodik-helper-2014/

{ 0 comments... Views All / Send Comment! }

Post a Comment